1 Juni 2024 diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Nilai-nilai luhur Pancasila, seperti Ketuhanan Yang Maha Esa, Kemanusiaan yang Adil dan Beradab, Persatuan Indonesia, Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawarahan Perwakilan, dan Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia, harus terus kita jaga dan amalkan dalam kehidupan sehari-hari.
Memasuki era Indonesia Emas 2045, Pancasila menjadi kompas moral bagi generasi muda untuk mencapai cita-cita bangsa ๐ฎ๐ฉ.
Sebagai sivitas akademik UNUSA, kita punya peran penting dalam mewujudkan Indonesia Emas. Kita harus terus belajar, berkarya, dan berinovasi dengan berlandaskan nilai-nilai Pancasila.